Perbedaan Daihatsu Terios dan Toyota Rush
Perbandingan Terios dan Rush. Untuk para pembaca yang ada rencana mau beli mobil buat keluarga, ada info penting yang harus diketahui. Seperti yang di tulis oleh tabloid Otomotif edisi April 2015 bahwa
ternyata ada perbedaan yang mencolok pada audio yang ada pada Terios dan Rush yang baru saja diluncurkan. Berikut Perbedaan yang kami kutip dari Tabloid Otomotif.